Kegiatan Uji Sertifikasi Bagi Lulusan/Calon Lulusan SMK oleh Balai Jasa Konstruksi Wilayah IV Surabaya di SMK PGRI 1 Gresik
(26/06/23) Uji Sertifikasi Kompetensi (USK) merupakan proses pemberian sertifikat kompetensi yang dilakukan secara sistematis dan obyektif melalui uji kompetensi yang mengacu kepada standar kompetensi kerja […]